WORKSHOP OUTCAME-BASED EDUCATION - meeting


Gratis


Informasi

Nama Acara : WORKSHOP OUTCAME-BASED EDUCATION
Jenis : MEETING
Level : NASIONAL
Pendaftaran Mulai : Senin, 21 September 2020 pukul 07:00:00
Pendaftaran Berakhir : Kamis, 24 September 2020 pukul 23:59:00
Acara Mulai : Jumat, 25 September 2020 pukul 07:00:00
Acara Berakhir : Jumat, 25 September 2020 pukul 10:00:00
Estimasi Kuota : 300

Dihadiri oleh

Moderator :
  • Amalia Rahmandani, S.Psi., M.Psi
Pembicara :
  • Prof. Sri Hartati D. Reksodiputro Suradijono, Ph.D
Deskripsi

Outcome-Based Education (OBE) bukan hal yang baru diberlakukan pada ranah pendidikan yang sangat luas, namun tuntutan terhadap implementasi pendidikan ini menjadi sangat nyata seiring dengan kemajuan era. OBE adalah proses pendidikan yang berfokus pada pencapaian hasil konkret tertentu yang telah ditentukan (pengetahuan, kemampuan, dan perilaku yang berorientasi pada hasil). OBE adalah proses yang melibatkan restrukturisasi kurikulum, praktik penilaian dan pelaporan dalam pendidikan untuk mencerminkan pencapaian pembelajaran tingkat tinggi dan penguasaan daripada akumulasi
kredit pendidikan. Dari uraian tersebut di atas, TPMF Fakultas Psikologi Undip menginisiasi penyelenggaraan kegiatan yang bertujuan mendukung pengembangan kurikulum dan Silabi S1 khususnya dalam hal outcome-based education pendidikan sarjana psikologi bertajuk “Workshop Outcome-Based Education Pendidikan Sarjana Psikologi sebagai upaya Pengembangan Kurikulum dan Silabi S1”.